Sabtu, 03 Juli 2010

TETAP SEMANGAT !!

1. Kalau bisa cepat kenapa harus lambat??
2. Lakukan apa yang BISA kamu lakukan sekarang selagi bisa walaupun itu hal yang kecil!!
3. Jangan membuang waktumu untuk hal yang tidak penting!!
4. Jangan patah semangat!!
5. Kegagalan adalah keberhasilan yang tertunda..
6. Tidak ada yang tidak mungkin..
7. Mereka BISA kenapa kita tidak??
8. Jangan sia-sia kan waktumu!!
9. Pikirkan yang besar dimulai dari yang kecil..
10. Kita pasti bisa asalkan ada kemauan..
11. Jaga sikapmu!!
12. Bijaksanalah dalam bersikap..
13. Layani konsumen layaknya raja..
14. Suksesmu ada didepan mata..
15. Berangkatkan orang tua ibadah ke tanah suci Mekkah..
16. Jangan menyepelekan segala sesuatu..
17. Tingkatkan ibadahmu (jangan tinggalkan solat)..
18. Perintah orang tuamu adalah kewajibanmu..
19. Pikirkan hal yang positif untuk masa depanmu..
20. Introspeksi diri dari kesalahan sebelumnya yang pernah dibuat dan jadikan pengalaman berharga untukmu, untuk maju selangkah lagi kedepan!!
21. Apa sih arti SUKSES untukmu??
22. Bantu mereka (orang yang sedang menghadapi kesulitan) selagi mampu walaupun itu hal yang kecil..
23. Jangan berdebat ketika sedang persentasi prospek!!
24. Jangan lepas prospekmu begitu sajakarena mereka adalah tangga kesuksesan untukmu, maka pertahankanlah mereka walaupun banyak hal yang tidak menyenangkan menimpamu!!
25. Perhatikan dan cari tahu siapa saja di kanan kirimu yang sedang membutuhkanmu!!
26. Terus belajar!!
27. Sempatkan membaca buku-buku postif!!
28. Mereka menyindirmu karena mereka tidak mengerti apalah arti sebuah perjuangan untuk maju atau SUKSES..
29. Ingin diam ditempat?? Berjalan?? Atau berlari??
30. Tantangan dan rintangan menerpamu tidak akan membuatmu jatuh karena tantangan dan rintangan justru sesuatu hal yang membuatmu dapat berlari menuju KESUKSESAN..

JADIKAN SEMUA PENGALAMAN KARENA PENGALAMAN ADALAH GURU YANG PALING BAIK...